Isi Piringku (Anti Diet)

Daripada diet ngga jelas, mending ikuti panduan pola makan bergizi dari kemenkes.

Diet memang bisa aja turunkan berat badan tapi ngga bertahan lama hasilnya nanti gemuk lagi!

Mending makan bebas aja tapi cukup nutrisinya untuk sehat jangka panjang sampai tua.

Makanan pokok atau pati sebagai sumber energi, bisa dikurangi jika udah kebanyakan simpanan energi dalam lemak.

Sayuran dan buah itu pasti, kita butuh vitamin yang vital serta mineral penting plus probiotik.

Lauk protein sesuai kebutuhan, bisa dari sumber hewani atau nabati yang bebas kolesterol.

Jadi yang penting jauhi atau batasi junk-food, makanan yang tinggi kalori tapi miskin gizinya.

Makanlah makanan bernutrisi dan alami, hindari yang prosesan dengan tambahan gula, tepung, minyak, perasa, pengawet, dsb.

Kalau kebutuhan air rata-rata 8 gelas sehari bisa lebih jika aktif, tapi ngga mesti dari minuman.

Sumber air ada dari makanan alami, sup dan buah, juga hasil metabolisme membakar lemak.

Maka dari itu, aktivitas fisik jangan hanya 30 menit per hari, sisanya 23,5 jam kurang aktif?

Kalau olahraga seperti nge-gym atau lari/kardio boleh 30 menit hingga satu jam setiap harinya.

Namun, diluar olahraga harus tetap aktif jangan kelamaan duduk atau malah rebahan!

Perbanyak gerak, melangkah dan jalan kaki, itu akan bakar lemak tubuh lebih banyak lagi.

Jadi turunkan berat badan dengan NEAT (Non Exercise Activity Thermogenesis) yaitu aktivitas fisik diluar olahraga.

Sisanya, kebiasaan hidup sehat seperti rajin cuci tangan, tidur yang cukup, kelola stres, dst.

Sedangkan jika berat badannya belum ideal? Bisa dengan puasa sebisanya daripada diet-dietan.

Supaya semangat bisa terus konsisten, gabung dengan grup WhatsApp Pantang Diet untuk Coaching online motivasi tinggi.

Sudah banyak yang sukses dan bertahan hasilnya setahunan, tapi keanggotaan terbatas!

Hanya untuk mereka yang siap berkomitmen mencapai tujuan dengan Coach berpengalaman dan didukung banyak teman.

Siap dan berani berantas lemak membandel di badan? Kontak segera via DM atau WA087878105050

#PANTANGDIET #grupdiet #motivasidiet #caradiet #tipsdiet #carakurus #tipskurus #diet #PD #programpelangsingan