Dari revero.com;
Jeff Tiller sedari muda mengelola fitness center dan selama puluhan tahun telah mempercayai banyak ajaran yang salah…
Misal: mesti sering makan sehari 6-7 kali jadi maksimal setiap tiga jam sekali harus makan untuk menjaga kondisi anabolik agar badannya berotot lebih besar lagi.
Bahkan sebelum tidur pun konsumsi protein berupa casein dan juga sengaja bangun di tengah tidur untuk menjaga keseimbangan protein (nitrogen balance).
Lalu harus menjaga kalori sesuai tujuan dengan makro berupa protein tinggi yang terukur dan banyak karbohidrat untuk meningkatkan massa otot dengan konsumsi lemak yang sedikit.
Namun yang hasilnya tidak sesuai dengan yang diinginkan, tetap tampak kegemukan walau sudah olahraga lebih.
Akhirnya mencoba…
Lanjut baca ceritanya di @TrakteerID https://trakteer.id/rezawahyu/post/testimoni-diet-karnivora-puasa-gbFNV